Tidak banyak orang yang tahu jika
membacakan dongeng untuk anak ternyata sangat penting. Mendongeng sebelum tidur
kepada anak – anak ternyata bukan untuk membuat si anak tertidur, tetapi hal
ini bisa menciptakan kedekatan sang Ibu dengan Anaknya. Selain itu, dengan
mendongeng untuk anak bisa membantu mengembangan kemampuan otak anak.
Mendongeng juga membantu
perkembangan psikologis dan kecerdasan emosional anak, serta beberapa manfaat
lain, seperti:
1. Mengembangkan imajenasi anak
2. Meningkatkan keterampilan berbahasa
3. Meningkatkan minat baca anak
4. Membangun kecerdasan emosional
5. Membentuk anak yang mampu berempati
Namun sayang di zaman sekarang tidak
banyak lagi orang tua yang bisa meluangkan waktu untuk mendongeng untuk anak –
anaknya sebelum tidur.
Tetapi dari banyak manfaat di atas,
tentu sebaiknya sebagai orang tua yang baik, hendaklah meluangkan waktu untuk
mendongeng kepada anak – anaknya sebelum tidur.
Sumber: http://female.kompas.com/read/2012/05/15/14183692/Manfaat.Dongeng.untuk.Anak
Sumber gambar :
http://www.google.co.id/imgres?imgurl=http://intisari-online.com//media/images/2859_mendongeng_itu_perlu.jpg&imgrefurl=http://intisari-online.com/read/mendongeng-itu-perlu&usg=__b7byKrCuctdb2RDfVKFQEusIPBk=&h=485&w=500&sz=69&hl=id&start=10&zoom=1&tbnid=RjFw7FluDIRiNM:&tbnh=126&tbnw=130&ei=wb64T_7LBs-ErAfm27GzCw&prev=/search%3Fq%3Danak%2Bdan%2Bibu%2Bsedang%2Bmendongeng%26hl%3Did%26sa%3DG%26biw%3D1366%26bih%3D681%26gbv%3D2%26tbm%3Disch&itbs=1
Sumber gambar :
http://www.google.co.id/imgres?imgurl=http://intisari-online.com//media/images/2859_mendongeng_itu_perlu.jpg&imgrefurl=http://intisari-online.com/read/mendongeng-itu-perlu&usg=__b7byKrCuctdb2RDfVKFQEusIPBk=&h=485&w=500&sz=69&hl=id&start=10&zoom=1&tbnid=RjFw7FluDIRiNM:&tbnh=126&tbnw=130&ei=wb64T_7LBs-ErAfm27GzCw&prev=/search%3Fq%3Danak%2Bdan%2Bibu%2Bsedang%2Bmendongeng%26hl%3Did%26sa%3DG%26biw%3D1366%26bih%3D681%26gbv%3D2%26tbm%3Disch&itbs=1
Tidak ada komentar:
Posting Komentar